Hari Kedua Terjun Penyegaran Mako Korpaskhas Dan Pusdiklat Paskhas

Sumber: PUSPEN Markas Besar Tentara Nasional Indonesia

Media www.rajawalisiber.com –  Pelaksanaan terjun penyegaran heri ke-2 prajurit Mako Korpaskhas dan Pusdiklat Paskhas di Runway Lanud Sulaiman, Margahayu, Bandung. Rabu (13/1).

Prajurit Mako Korpaskhas dan Pusdiklat Paskhas melanjutkan tugas, yaitu melaksanakan terjun  penyegaran di hari ke-2. Yang mana kemarin 192 Prajurit Mako Korpaskhas dan Prajurit dari Pusdiklat Paskhas sudah melaksanakan tugas terjun penyegaran.

Hari ini, dilaksanakan terjun static dan terjun free fall yang lebih memicu adrenalin. Karena peterjun free fall di lompatkan dari ketinggian 8000 feet, sedangkan untuk yang peterjun Statik hanya sekitar 1200 feet. Sebanyak 37 peterjun statik dan 66 peterjun free fall siang ini sudah selesai di laksanakan tanpa halangan suatu apapun atas ijin Tuhan YME dan keseriusan dari para prajurit.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *